Blog

VAKSINASI: Upaya Melindung Anak di Masa Pandemi
Program Vаkѕіnаѕі Covid-19 untuk anak usia 6-11 tаhun ѕudаh mulai dіbеrіkаn di реnghujung tаhun 2021. Prоgrаm vаkѕіnаѕі ini dіmulаі di tengah ѕеmаkіn mеnіngkаtnуа kаѕuѕ Covid-19 vаrіаn Omісrоn dan dіmulаіnуа реlаjаrаn tatap mukа dі sekolah. Bаgаіmаnа ѕіkар orang tua menghadapi situasi ѕереrtі ini ? Pеmеrіntаh ѕесаrа resmi telah mеmulai program vаkѕіnаѕі Covid-19 untuk аnаk uѕіа 6-11 […]
- REFO
- 25 February 2022

Menyikapi Kebijakan PTM 100 Persen di Tengah Pandemi Yang Belum Usai
Di era normal baru dalam masa pandemi ini, orangtua dan sekolah harus memperhatikan banyak hal, agar siswa dapat belajar dengan aman dan nyaman dengan kondisi kesehatan yang tetap terjaga dengan baik.Tahukah Anda, apa peran sekolah dan orangtua dalam proses belajar ini? Sudahkah orangtua dan sekolah di tempat Anda, menjalankan perannya masing-masing dengan baik? Pemerintah telah […]
- REFO
- 15 February 2022

Melepas Buah Hati ke Sekolah kala Pandemi Belum Juga Usai
Wacana pembelajaran tatap muka 100% di sekolah telah digaungkan, ini menghadirkan pro dan kontra dari berbagai kalangan. Orang tua tidak lagi diberi pilihan untuk memutuskan anak akan sekolah secara online atau offline. Semua anak diwajibkan masuk sekolah, jika tidak hadir dianggap absen. Bagaimana orang tua harus menyikapi kondisi ini? Pembelajaran tatap muka (PTM) 100% sudah […]
- REFO
- 20 January 2022

Yuk, Pakai Masker yang Benar!
Abstrak: Masker kain katun tiga lapis efektif dalam mencegah penyebaran air liur atau ingus melalui batuk, bersin dan berbicara ke orang-orang sekitar kita. Tapi masker tidak efektif kalau digunakan dengan salah. Artikel ini memberikan contoh bergambar bagaimana mengenakan masker dengan benar. Masker katun yang rapat tiga lapis bisa memfilter 80% partikel micro droplet (batuk, air […]
- REFO
- 5 November 2021

Ketika PJJ Berakibat Kurang Bergaul
Biasanya, tahun ajaran baru jadi ajang bertemu baru, guru baru, dan ajang mencari pengalaman baru. Namun sudah dua kali tahun ajaran baru, siswa tidak dapat pergi ke sekolah karena pandemi. Ini berarti, siswa yang saat ini duduk di TK B belum pernah bertemu teman mereka di TK A, siswa kelas dua jenjang SD/SMP/SMA/SMK sudah berganti […]
- REFO
- 14 September 2021

Sekolah Daring Tidak Harus Bikin Orang Tua Darah Tinggi
Sekarang sudah ada aturan baru, yaitu sekolah tatap muka sudah bisa dilakukan untuk wilayah PPKM level 1, 2 dan 3. Sebagian besar siswa akan kembali ke sekolah secara berkala, tapi ada beberapa yang akan melanjutkan pembelajaran secara daring. Baik itu karena pilihan sendiri, jadwal dari sekolah atau karena daerahnya masih PPKM level 4. Bagaimana kabarnya […]
- REFO
- 2 September 2021

Copyright ©2021 REFO
