Konsep konvensional literasi adalah keterampilan membaca, menulis, dan berhitung. Namun, literasi berkembang dan berevolusi seiring keterlibatan manusia dengan informasi dan pembelajaran melalui teknologi digital. Literasi memberdayakan dan memerdekakan manusia. Di luar kepentingannya sebagai bagian dari hak atas pendidikan, literasi meningkatkan taraf hidup dengan memperluas kemampuan yang akan dapat mengurangi kemiskinan, meningkatkan partisipasi di pasar tenaga […]